Posts

Showing posts from January, 2019

Aplikasi Cetak Kartu NISN

Image
Kartu NISN merupakan Nomor Induk Siswa Nasional yang berlaku selama anak menjadi peserta didik di Sekolah Dasar hingga Sekolah Menengah Atas/ Sederajat dan berlaku nasional. NISN adalah kode pengenal siswa yang bersifat unik dan membedakan satu siswa dengan siswa lainnya. Jadi untuk saat ini melalui mekanisme VervalPD berlaku satu NISN untuk satu siswa. Siapa yang menerbitkan Kartu NISN ? Kartu NISN bisa diterbitkan oleh Dinas Pendidikan setempat dan bisa juga di terbitkan oleh sekolah tempat peserta didik tersebut belajar. Sehingga kebutuhan akan Kartu NISN peserta didik dapat dilakukan kapanpun oleh pihak sekolah melalui jasa OPS di sekolah masing-masing.  Banyak program dan aplikasi cetak Kartu NISN yang beredar di internet. Salah satunya aplikasi yang dikembangkan oleh Nurhayati Mualif. Aplikasi ini sangat mudah dioperasikan, karena menggunakan format excel dan juga data peserta didik bisa dicopy paste melalui file profil sekolah yang telah diunduh melalui laman